11 Potret Debina Bonnerjee pemeran Sabrina di serial Vish, kini jadi hot mom

foto: YouTube/Colors TV; Instagram/@debinabon

Tayangan televisi Tanah Air kini kembali diramaikan dengan kehadiran serial Vish. Serial yang dirilis di India pada 2019 ini tayang perdana di Indonesia pada 7 September 2023. Serial ini pun mendapatkan sambutan baik oleh penggemar Bollywood dan serial India.

Serial Vish bercerita mengenai kisah hidup Vishaila dan Vishaili yang hidup ratusan tahun. Mereka hidup selama ratusan tahun dengan berinang di tubuh baru. Vishaili memilih tubuh Sabrina sebagai inang barunya. Sayangnya, Vishaila tidak dapat mengikuti Vishaili untuk berpindah tubuh.

Akibatnya, Vishaila harus mati suri. Dia pun harus mencari tubuh pengganti sosok pria dengan tato khusus di bagian tertentu. Kisah mereka pun menjadi konflik setelah Vishaili menikah kemudian melumpuhkan Mohit. Serta munculnya Aaliya dan Aditya.

Sabrina merupakan karakter antagonis yang diperankan Debina Bonnerjee. Kini Debina tengah rehat dari dunia hiburan setelah menjadi ibu. Penasaran dengan sosoknya kini?

Simak potret terbarunya dihimpun Keeping Times dari Instagram @debinabon pada Kamis (21/9).

1. Debina Bonnerjee memerankan karakter Sabrina Kothari dalam serial Vish pada 2019, kini dia tengah rehat dari dunia hiburan.

foto: Instagram/@debinabon

2. Debina memilih rehat dari dunia hiburan saat mengetahui dirinya hamil.

foto: Instagram/@debinabon

3. Meski Debina mengalami perubahan bentuk tubuh usai hamil dan melahirkan, dia tetap tampil cantik, kan?

foto: Instagram/@debinabon

4. Debina menikah pada 2011 dengan Gurmeet Choudhary, salah seorang aktor televisi yang populer di India.

foto: Instagram/@debinabon

5. Aktris yang akrab disapa Rini ini menanti buah hati mereka selama lebih dari 11 tahun.

foto: Instagram/@debinabon

6. Kini Rini dan Gurmeet dikarunai dua buah hati setelah menantikan kehadiran mereka dalam rumah tangga.

foto: Instagram/@debinabon

7. Meski tengah rehat dari dunia hiburan, Rini masih tetap aktif di dunia modelling dan menjalani berbagai sesi photoshoot.

foto: Instagram/@debinabon

8. Rini kembali menjalani kegiatannya sebagai artis dan muncul ke publik usai melahirkan pada awal 2023.

foto: Instagram/@debinabon

9. Kini pemain serial Vish ini menikmati waktunya di rumah sebagai ibu setelah selalu sibuk berakting.

foto: Instagram/@debinabon

10. Dikaruniai buah hati pada 2022 dalam jarak waktu berdekatan, Rini kini lebih fokus untuk menjadi ibu rumah tangga.

foto: Instagram/@debinabon

11. Meski sudah jadi ibu dari dua anak, Debina masih terlihat cantik dan anggun.

foto: Instagram/@debinabon

Penulis: Nabilah